1. Tipe Mischa
Ciri-ciri bentuk kaki seperti ini adalah bagian ankle dan betis ukurannya hampir sama besar. Sebagian orang menilai bahwa bentuk kaki seperti ini tidak bagus, untuk itu Anda bisa siasati dengan memilih dan memakai sepatu dengan hak-hak tinggi, terutama wedges. Jangan memakai sepatu dengan aksesoris yang banyak seperti bunga-bungaan dan bulu-bulu apalagi memakai dengan warna yang mencolok. Bisa juga tambahkan aksesoris pada pakaian Anda, agar perhatian lebih tertuju pada aksesoris bukan pada bagian kaki.
2. Tipe GiselleCiri-ciri bentuk kaki seperti ini adalah bagian ankle dan betis ukurannya hampir sama besar. Sebagian orang menilai bahwa bentuk kaki seperti ini tidak bagus, untuk itu Anda bisa siasati dengan memilih dan memakai sepatu dengan hak-hak tinggi, terutama wedges. Jangan memakai sepatu dengan aksesoris yang banyak seperti bunga-bungaan dan bulu-bulu apalagi memakai dengan warna yang mencolok. Bisa juga tambahkan aksesoris pada pakaian Anda, agar perhatian lebih tertuju pada aksesoris bukan pada bagian kaki.
Untuk tipe kaki seperti ini umumumnya berbentuk ramping dan kurus. Biasanya sering kita temukan pada model-model atau wanita yang mempunyai tubuh tinggi. Untuk busana yang cocok dengan tipe kaki seperti ini adalah dengan memakai rok sepanjang lutut dan memakai sepatu berhak yang ujungnya lancip. Untuk menampilkan bentuk tubuh Anda dan kaki agar terlihat berisi, pastikan memakai model sepatu yang bentuknya meruncing ke bawah.
3. Tipe Kylie
Tipe kaki seperti ini memiliki ukuran yang kecil dan pendek. Untuk itu, Anda harus memakai sepatu sesuai dengan warna kulit. Memakai sepatu dengan warna ini kaki akan terlihat lebih panjang, sebaiknya jangan memakai sepatu dengan ankle strap karena akan membuat kaki Anda terlihat lebih pendek. Untuk pakaian motif vertikal sangat tepat untuk Anda yang memiliki tipe kaki seperti ini, selain membuat tubuh terlihat ramping tentunya akan menambah efek tinggi pada tubuh.
4. Tipe Beyonce
Bentuk kaki beyonce ini memiliki bentuk kaki yang berisi dan kuat seperti penyanyi Beyonce. Untuk pemilik kaki seperti ini umumnya memiliki tubuh yang berbentuk buah pear atau yang mempunyai pinggul lebih lebar. Tapi jangan takut apabila Anda mempunyai tubuh yang seperti ini dapat Anda siasati dengan memilih dress di atas lutut. Dress seperti ini dapat membingkai bagian pinggul Anda. Pilihan dengan menggunakan rok atau dress dengan potongan juga tepat karena akan memfokuskan perhatian pada keindahan kaki Anda. Dari sepatu berhak sampai wedges tidak masalah bagi pemilik tipe kaki Beyonce ini.
Sudah tahu yang mana tipe kaki Anda kan? Yuk langsung ikuti tips-tips nya agar Anda tidak salah dalam memakai dress.
sumber
Tidak ada komentar:
Posting Komentar